Konflik di Yahukimo Tak Kunjung Usai, John Tabo: Tak Bisa Diselesaikan Pihak Luar

Konflik di Yahukimo Tak Kunjung Usai, John Tabo: Tak Bisa Diselesaikan Pihak Luar

Ilustrasi. Gubernur Papua Pegunungan John Tabo menegaskan jika konflik di Yahukimo tak bisa diselesaikan dengan melibatkan pihak luar.-Bob Brewer/Unsplash-

Namun menyadari jika konflik tak boleh berlarut-larut mengingat sudah banyak korban dan masyarakat lokal yang dirugikan.

"Perang bagi masyarakat kami kadang dianggap biasa, seperti olahraga.

BACA JUGA:Kemlu RI Klaim Belum Pernah Dengar Rusia Minta Pangkalan Udara di Papua

BACA JUGA:Koperasi Desa: Antara Gerakan Ekonomi Rakyat dan Alat Program Negara

"Tapi kini saatnya kita mencari solusi dan mengajak masyarakat membangun masa depan yang lebih baik," tuturnya.

Ia melanjutkan bahwa urusan di Papua Pegunungan cukup menantang dirinya.

Sebagai kepala suku dia yakin jika penyelesaian masalah harus dilakukan sesuai adat dan budaya.

Ia pun berjanji akan membangun Papua Pegunungan untuk menjadi daerah yang lebih maju.

Salah satu prioritas yang akan dia canangkan adalah membangun konektivitas antar kabupaten, distrik dan desa melalui pelestarian lingkungan lebih baik.

Tentu saja, kata dia, pembangunan lain di sektor pendidikan, misalnya, menjadi masalah yang penting di daerahnya.

BACA JUGA:Waduh! Rusia Lobi Indonesia Bangun Pangkalan Udara di Papua, Apa Respons Prabowo?

BACA JUGA:Agus Buntung Sah Nikahi Gadis Cantik Bernama Ni Luh Nopianti, Diwakili Sebilah Keris

"Kami sadar Papua Pegunungan daerah yang penuh tantangan.

"Sebagai putra daerah dan kepala suku, kami yakin bisa meletakkan dasar yang kuat untuk pembangunan di wilayah ini.

"Kami akan menjalankan amanah negara, membawa kesejahteraan bagi rakyat dan membangun konektivitas antar kabupaten, distrik dan desa melalui infrastruktur, pendidikan, dan pelestarian lingkungan," pungkasnya.

Sumber: