Peringatan Dini Cuaca Papua Hari Ini, Suhu Normal Tapi Hujan Ringan

Peringatan Dini Cuaca Papua Hari Ini, Suhu Normal Tapi Hujan Ringan

Ilustrasi. Cuaca di Papua hari ini, diprediksi normal tapi hanya turun hujan ringan.-Heru Haryanto/Unsplash-

PAPUA, DISWAY.ID -- Menurut prakiraan BMKG, cuaca di Provinsi Papua hari ini cukup normal, tapi mayoritas hujan ringan.

Sudah beberapa hari ini sejumlah Kabupaten/Kota Prov. Papua selalu dilanda hujan.

Untuk cuaca Papua hari ini saja, Selasa, 22 April 2025, mayoritas daerah diprediksi BMKG akan turun hujan.

BACA JUGA:Tokoh Papua Martinus Kasuay Minta TNI-Polri Tindak Tegas KKB: Mereka Tidak Manusiawi

BACA JUGA:Meninggal Dunia di Usia 88 Tahun, Paus Fransiskus Sakit Apa? Ini Faktanya

Ya, intensitas hujan bukan yang buruk, tidak ada petir maupun badai, melainkan hanya hujan ringan.

Yang terpenting suhu di beberapa daerah terpantau normal.

Seperti Jayapura, Kepulauan Yapen dan Biak Numfor, suhu paling tinggi hanya mencapai 28 derajat celcius.

Hanya saja, perlu diwaspadai bahwa dengan kondisi tersebut menyebabkan tingkat kelembapan menjadi tinggi.

Contoh seperti di Kota Jayapura sendiri, dengan suhu normal, hujan ringan, kelembapannya dapat mencapai 98 persen.

BACA JUGA:Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Kenang Kembali Keberadaannya di Jakarta

BACA JUGA:Waspada! Peringatan Dini Cuaca Papua Hari Ini: Hujan Plus Dingin!

So, meski aktivitas lancar kesehatan harus tetap dijaga. Khususnya kesehatan anak.

Demikian informasi mengenai cuaca di Papua hari ini, untuk detailnya Anda bisa cek di bawah ini;

Sumber: